"Jadi ayah harus bagaimana?"
Sebenarnya lagi ga ada pembicaraan serius, hanya saja ibu sedikit ngomel saat ayah jajanin 2H, bukan karena jajanannya tapi karna ibu ga dapat jatah 😳
"Lebihkan buat ibu juga ayah, ibu kan juga mau. Kalau saja tempat jajan ga jauh ibu bisa beli sendiri," ciee...merajuk, haghag...
"Ayah mana tau, biasa kan ibu ga mau protes,"
"Apa harus ibu protes dulu baru ayah belikan? Adil dong yah..."
"Lha, anak ayah kan cuma 2. Ibu cemburu ya?" (ish...)
"Ya ga lah yah, masa sama anak sendiri cemburu. kalau ayah jajanin orang lain tanpa sepengetahuan ibu baru itu cemburu." mulai manyun nih.
"Oo...adil trus harus sepengetahuan ibu, berarti boleh ya? Poligami dong..." ayah nyengir.
Plakk!
Itu bunyi tamparan di tangan si ayah kok, ga berani di pipi 😝
Benaran jadi merajuk kan, ih ayah bercandanya bikin sebal.
Sorenya dapat cokelat, yeaayy 😄😄😄
Question : ini termasuk komunikasi produktif ga ya? Tolong dikomen ya :)
#hari9
#gamelevel1
#tantangan10hari
#komunikasiproduktif
#kuliahbunsayiip
Sebenarnya lagi ga ada pembicaraan serius, hanya saja ibu sedikit ngomel saat ayah jajanin 2H, bukan karena jajanannya tapi karna ibu ga dapat jatah 😳
"Lebihkan buat ibu juga ayah, ibu kan juga mau. Kalau saja tempat jajan ga jauh ibu bisa beli sendiri," ciee...merajuk, haghag...
"Ayah mana tau, biasa kan ibu ga mau protes,"
"Apa harus ibu protes dulu baru ayah belikan? Adil dong yah..."
"Lha, anak ayah kan cuma 2. Ibu cemburu ya?" (ish...)
"Ya ga lah yah, masa sama anak sendiri cemburu. kalau ayah jajanin orang lain tanpa sepengetahuan ibu baru itu cemburu." mulai manyun nih.
"Oo...adil trus harus sepengetahuan ibu, berarti boleh ya? Poligami dong..." ayah nyengir.
Plakk!
Itu bunyi tamparan di tangan si ayah kok, ga berani di pipi 😝
Benaran jadi merajuk kan, ih ayah bercandanya bikin sebal.
Sorenya dapat cokelat, yeaayy 😄😄😄
Question : ini termasuk komunikasi produktif ga ya? Tolong dikomen ya :)
#hari9
#gamelevel1
#tantangan10hari
#komunikasiproduktif
#kuliahbunsayiip
Komentar
Posting Komentar
Komentar darimu membangun Imajinasiku